Perkuat Sinergi, GSI Silaturahmi ke BNNK Sidoarjo

SIDOARJO
|| Jatim.Tv
,- Dalam rangka memperkuat sinergi antara Yayasan Gerakan Masyarakat Anti Narkoba (Gaman) Semeru Indonesia (GSI) dengan Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Sidoarjo, Ketua GSI bersama jajaran berkunjung ke kantor BNNK Sidoarjo di Jalan Perum Taman Pinang, Blok AA8, Nomor 1A, Kecamatan Sidoarjo, Kwadengan Barat, Lemahputro, Kec. Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (3/9/2024).

Pada kesempatan tersebut, Ketua GSI, Dadang Buana menyampaikan ucapan terimakasih kepada BNNK Sidoarjo yang telah berkenan meluangkan waktunya menerima kehadiran GSI.

Dikatakan Dadang, maksud dan tujuan bersilaturahmi adalah sinergi jangka panjang dan berkelanjutan. “Pada intinya kita bersedia melaksanakan kegiatan di wilayah Sidoarjo dan tetap memohon support dari Kepala BNNK Sidoarjo,” ujarnya.

Selain itu Dadang juga berharap, BNNK Sidoarjo selalu memberikan petunjuk dan arahan setiap kegiatan GSI dalam bentuk sosialisasi Pencegahan, Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) maupun kegiatan yang lain nya.

Sementara itu, Kepala BNN Kabupaten Sidoarjo Kombes Pol. Gatot Soegeng Soesanto, SH. dalam pertemuan tersebut mengungkapkan bahwa saat ini pencegahan preventif yang dilakukan oleh BNNK Sidoarjo adalah sebuah investasi jangka panjang.

Ka BNNK Sidoarjo menyampaikan, “dalam hal mencegah peredaran narkoba merupakan tanggung jawab kita semua bukan hanya BNN saja,” sebutnya.

Pria yang memiliki hobi olahraga Bola Voli tersebut menyampaikan, kegiatan sosialisasi selalu diminta oleh beberapa instansi pemerintahan diantaranya Dinas Perhubungan dan Dinas Pendidikan.

“Setiap minggu kami menjadi inspektur upacara dibeberapa sekolah,” ucapnya.

“Kami akan selalu mensupport penuh kegiatan GSI. Nanti kita akan undang bergabung dalam setiap kegiatan seperti rencana dalam waktu dekat akan diadakan car free day yang akan dilaksanakan setiap hari Minggu ataupun hari besar nasional di Sidoarjo,” pungkasnya.






Editor : Soim
SC : Bs

COMMENTS

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee



Pengunjung Hari ini:


Nama

.POLRI,9,ADVERTORIAL,93,ARTICLE,476,bakti sosial,6,Berbagi,5,Berita - Utama,11,BERITA JATIM,480,Berita terkini,520,berita utama,492,Berita- Terkini,131,Berita- Utama,126,COVID-19,34,CUITAN-KAMI,47,DAERAH,313,deklarasi,6,EKONOMI,24,ekonomi& bisnis,6,GAYA-HIDUP,1,HOBBY,2,HUKRIM,150,Hukum,22,INTERNASIONAL,8,islami,4,KESEHATAN,28,Kontroversi,4,korupsi,1,KPK,2,kuliner,2,LUNGGUH-BARENG,7,NASIONAL,617,OLAHRAGA,12,Olaraga,1,Pelayanan,1,PEMERINTAH,34,Pemilihan Pilkada,1,pemilu2024,7,Pendidikan,11,penghargaan,1,PERISTIWA,42,PESONA-JATIM,7,POLDA JATIM,17,POLISI,5,POLITIK,119,politisi,2,polri,140,Polri Sosial,1,PROFIL-TOKOH,14,regional,646,Regional Hukrim,2,RELIGI,27,SELEBRITIS,4,SENI-BUDAYA,14,sosial,11,STOP PERS,4,TERKINI,434,Timesindonesia,21,TIPS-TRICK,16,TNI-POLRI,8,WANITA,3,
ltr
item
Jatim.TV - Situs TV Online dan Berita Terkini | Inisiatif, Kolaboratif, Inovatif dan Optimis: Perkuat Sinergi, GSI Silaturahmi ke BNNK Sidoarjo
Perkuat Sinergi, GSI Silaturahmi ke BNNK Sidoarjo
Perkuat Sinergi, GSI Silaturahmi ke BNNK Sidoarjo
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEipv-iEM5IwU6NsTDImahZGNIf-mRTkUJjRcMjx99xwxHmHpRXr8WhsnGHPHam7adc5qrgOLPPz8FDacMLS-kElu2g9DaO7kfgNhztw6rIC_H5-m27KwRYaiJD_-wU02vQOPn-Stb0QHC1zFE_NCmeXqNt0oikmHdv5uUIOCjhyPUXQgjzPAyMId8hFVGc/w400-h300/GridArt_20240903_191112543.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEipv-iEM5IwU6NsTDImahZGNIf-mRTkUJjRcMjx99xwxHmHpRXr8WhsnGHPHam7adc5qrgOLPPz8FDacMLS-kElu2g9DaO7kfgNhztw6rIC_H5-m27KwRYaiJD_-wU02vQOPn-Stb0QHC1zFE_NCmeXqNt0oikmHdv5uUIOCjhyPUXQgjzPAyMId8hFVGc/s72-w400-c-h300/GridArt_20240903_191112543.jpg
Jatim.TV - Situs TV Online dan Berita Terkini | Inisiatif, Kolaboratif, Inovatif dan Optimis
https://www.jatim.tv/2024/09/perkuat-sinergi-gsi-silaturahmi-ke-bnnk.html
https://www.jatim.tv/
https://www.jatim.tv/
https://www.jatim.tv/2024/09/perkuat-sinergi-gsi-silaturahmi-ke-bnnk.html
true
1043670199513823692
UTF-8
buka semua Video Tidak ditemukan LIHAT SEMUA Selanjutnya Balas Batal di balas Hapus By Home PAGES POSTS View All VIDEO TERKAIT LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy